Twiiter adalah salah satu media sosial paling popular di Indonesia setelah Facebook. Sebagai media social yang popular, twiiter cukup potensial jika digunakan sebagai media untuk melakukan pemasaran suatu produk atau jasa. Banyak orang yang sudah terbukti sukses dan mendapatkan banyak keuntungan dari berbisnis dengan pemasaran via twitter. Tentu pemasara dengan media twitter ini akan berjalan baik jika akun yang kita miliki memiliki banyak follower, karena para follower inilah yang akan melihat kicauan-kicauan yang kita tulis di akun kita. Semakin banyak follower, maka semakin banyak yag melihat twit produk kita di sana, dan potensi produk untuk bisa terjualpun semakin besar.
Sponsor: seo hosting
Untuk anda yang twitternya tidak memiliki follower dalam jumlah banyak, pasti kemudian akan bertanya-tanya, lalu bagaiamana cara agar twitter di-follow ribuan orang? Nah, anda tidak perlu khawatir, karena saya akan membahasnya di sini. Dengan cara yag akan saya bagikan ini, saya berharap anda akan bisa mendapatkan banyak follower, dan pastinya adalah akun yang asli, bukan akun abal-abal. Cara ini juga gratis, jadi anda tidak perlu mengeluarkan ongkos. Selain untuk menambah follower, anda juga akan melakukan following kepada akun orang lain.
Baiklah, cara yang perllu anda lakukan adalah dengan mengunjungi website bernama Tweepi. Silahkan simak baik-baik langkah-angkah berikut ini :
1. silahkan Instal sebuah add ons bernama Tweepi Bulk Default Action (Aka Select All).
Untuk mendapatkannya, anda bisa melakukan searching di google, di sana anda akan menemukan beberap website yang menyediakan add ons tersebut.
2. kemudian login pada akun twitter kamu.
Caranya pasti anda semua sudah tahu bukan. Tapi kalau anda belum memiliki akun twitter, maka anda harus membuatnya dulu.
3. Masuk pada website Tweepi, Kemudian klik login, menu itu ada di pojok kanan atas.
4. lalu pilih dan klik Login Via Twitter.
5. selanjutnya klik Sign in menggunakan akun twitter
6. pada tahap selanjutnya, anda diminta untuk mengisi data seperti username, password dan email. Dan jika sudah selesai, langsung klik Start Using Tweepi.
7. secara otomatis anda akan beralih ke halaman baru. Di situ anda aka melakukan following massal.
8. caranya adalah dengan klik saja Follow Friends.
9. silahkan isi dengan username dari akun yang followernya ignin kita ikuti. Jika anda ingin mengikuti follower dari akun raditya dika, maka di kolom tersebut anda bisa mengisi dengan username @radityadika. Lalu klik Search.
10. setelah itu, tampilan follower dari akun raditya dika akan muncul. Sebelum mem-follow, setting dulu jumlah follower yag ingin ditampilkan. Di pojok kanan bawah, ada angka 20, silahkan ubah jadi 40 saja.
11. selanjutnya untuk melakukan following secara massal, klik tombol dari Add Ons yang sudah anda install tadi. Add on situ ada di pojok kanan atas dari browser ada. Klik sekali saja, dan kemudan semua follower yang ditampilkan akan difollow secara otomatis.
12. dan ulangi langkah di atas berkali-kali hingga anda mengikuti orang dengan jumlah yang anda inginkan. Dengan akun yang kita follow, mereka akan melakukan follow balik kepada akun anda dan dengan begitu follower anda akan bertambah.
Itulah cara-cara yang bisa anda terapkan untuk menambah follower di akun twitter anda. Semoga anda bisa menerapkannya dengan baik. Salam sukses.