CARA MENJADWAL ATAU MENSCHEDULE STICKY POST WORDPRESS – Pada artikel yang sebelumnya saya membuat artikel tentang Cara Membuat Sticky Post pada WordPress dan kegunaannya, di artikel tersebut saya telah menjelaskan bagaimana anda akan menjadikan postingan populer anda untuk selalu tampil di atas yang disebut dengan sticky, dan juga menjelaskan tentang manfaat dari sticky post.
Di artikel kali ini saya akan memberikan tutorial menjadwal ataupun schedule Sticky post pada web anda. Sekarang, anda tidak perlu repot-repot untuk menjadikan postinganpopuler anda selalu tampil teratas secara manual.
BERIKUT INI TUTORIAL SCHEDULED STICKY POST :
- Download Plugins Scheduled Sticky terlebih dahulu
- Install dan Aktifkan plugin tersebut
- Atur Setingan waktu Sticky Post pada menu Settings -> Reading.
Lihatlah tulisan Scheduled unsticky settings dibawah. kemudian lakukan pengaturan berapa hari post sticky yang anda hendaki untuk ditampilkan.
Baca juga: LAUNCHPAD, LANDING PAGE PLUGIN GRATIS UNTUK WEB WORDPRESS